Resep Cara Membuat Tumis Kangkung Saus Tiram Enak - Tumis Kangkung Saus Tiram resep yang mudah dibuat namun banyak juga yang belum tahu cara membuatnya, nah jangan down dulu sobat, resep-saya kembali lagi dengan resep nikmatnya kali ini Resep Tumis Kangkung Saus Tiram akan dibahas abis serta tuntas di sini.
Cara Membuat Tumis Kangkung Saus Tiram Enak
Tumis Kangkung Saus Tiram |
Langsung saja berikut ulasan lengkap Resep Cara Membuat Tumis Kangkung Saus Tiram Enak yang lengkap dari bahan hingga cara pembuatnanya. Selamat mencoba.
Bahan Tumis Kangkung Saus Tiram Enak:
- Kangkung 2 ikat
- Terasi Udang ½ sdt
- Saus Tiram 2 sdm
- Minyak goreng
- Garam 1/2 sdt
- Air 100 ml
Bumbu (Tumis) :
- 4 Cabai Rawit
- 4 Bawang Merah
- 1 Tomat
- 2 Bawang Putih
Cara Membuat Resep Tumis Kangkung Saus Tiram Enak :
- Tumis bumbu yang diiris bersamaan dengan saus tiram dan terasi. Aduk sampai harum. Masak dengan api kecil.
- Masukkan kangkung. Jangan di tutup agar warna tetap segar. Aduk sampai rata. Angkat jika sudah layu.
Beda tangan beda rasa jadi selamat mencoba sendiri dirumah ya sobat resep-saya, jangan lupa tinggalkan komentar dibawah ya serta pendapat yang dapat membangun resep-saya. terima kasih. resep masakan ayam goreng kalasan.By Resep-Saya.
0 Komentar